Pertemuan
ini akan fokus pada bagaimana bentuk politik ekonomi liberalisme berevolusi
sampai pada bentuknya yang paling mutakhir saat ini. Sebagaimana sudah
didiskusikan, membicarakan politik ekonomi berarti membicarakan suatu konsepsi
mengenai bagaimana negara melakukan pengaturan (administrasi & manajemen)
terhadap aktivitas produksi di wilayahnya. Evolusi konsepsi dan manifestasi
kongkrit politik ekonomi inilah yang akan di bahas. Kata kunci: logika
kedaulatan, rasionalitas kepemerintahan (governmentality),
biopolitik, kontrol, biopower.
Rose, Nikolas & Peter Miller, “Political
power beyond the State: problematics of government,” British Journal of Sociology (2010), hal 271-303.
Burchell, Graham, “Governmental
Rationality: An Introduction,” dlm. G. Burchell, C. Gordon & P. Miller, The Foucault Effect: Studies in
Governmentality (Chicago: Uni Chicago Press, 1991), hal. 1-52.
Rabinow, Paul & Nikolas Rose, “Biopower
Today,” BioSocieties, 1 (2006),
hal. 195–217.
Deleuze, Gilles, Negotiations, 1972-1990, terj. M. Joughin (NY: Columbia Uni
Press, 1995), bab "Control and Becoming" (169-175) dan bab
"Postcript on Control Societies" (hal. 177-182).
Foucault, Michel, “The Subject and
Power,” dlm. H.L. Dreyfus & P. Rabinow, Michel Foucault: Beyond Structuralism and
Hermeneutics (Chicago: Chicago Univ Press, 1983), hal. 208-226.
Suplemen:
Polimpung, Hizkia Y. Kapitalisme dalam Kerlingan Negara Berdaulat:
Ulasan historis singkat dari era Imperium Romawi Agung sampai era Neoliberal, Prosiding Convention of the European
Studies, Jurusan Ilmu Hubungan Internasional UGM dan Institute of International
Studies, Yogyakarta, 11-12 Juli 2012.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar