Sabtu, 30 Maret 2013

Pertemuan VIII: Revolusi Teknologi: Industri, Informasi, Robotika

Perkuliahan kali ini akan membahas asal, proses, efek, dampak dan implikasi dari revolusi teknologi di abad 20 dan 21 ini. Dua bentuk revolusi yang menjadi sorotan adalah revolusi teknologi informasi (komunikasi, internet, mobile communication) dan teknologi robotika. Kedua bentuk teknologi ini telah mengubah wajah industri hari ini dan, tentu saja, wajah dunia. Lalu, bagaimana kontemporalitas dari kedua revolusi teknologi ini? Bagaimana ia bisa menjadi isu global?

Video & Berita:
Evgeny Morozov, “The Internet in Society: Empowering or Censoring Citizens?The Internet in Society: Empowering or Censoring Citizens?” RSA Animate, 14 Maret 2011, diakses 30 Maret 2013 dari http://www.youtube.com/watch?v=Uk8x3V-sUgU&playnext=1&list=PLAEA6868F5F41C1DD&feature=results_video. [Video]
“The iEconomy” (Rangkaian Laporan), The New York Times, 2012, diakses di http://www.nytimes.com/interactive/business/ieconomy.html.
Jonah M. Kessel, “The iEconomy: Factor Upgrade,” The New York Times, 26 Desember 2012, diakses pada 30 Maret 2013 dari http://www.nytimes.com/video/2012/12/26/business/100000001974026/the-ieconomy-factory-upgrade.html. [VIDEO]
Robert Skidelsky, “Rise of the robots: what will the future of work look like?” Guardian, 19 Februari 2013, diakses pada 30 Maret 2013 dari http://www.guardian.co.uk/business/2013/feb/19/rise-of-robots-future-of-work.

Akademik:
Manuel Castells, Information Age, vol I; The Rise of the Network Society, edisi kedua, 2010, Bab Prolog & Foreword to 2010 edition.
Karl Marx, “The Fragment on Machines,” dalam Grundrisse, terj. M. Nikolaus (Vintage Books, 1972), hal. 690-712
Terranova, Tizziana, “Free Labor: Producing Culture for the Digital Economy,” Social Text, 63, 18, 2 (Summer 2000).

Jumat, 15 Maret 2013

Pertemuan VII: Neoliberalisme II



Pertemuan ini akan fokus pada bagaimana bentuk politik ekonomi liberalisme berevolusi sampai pada bentuknya yang paling mutakhir saat ini. Sebagaimana sudah didiskusikan, membicarakan politik ekonomi berarti membicarakan suatu konsepsi mengenai bagaimana negara melakukan pengaturan (administrasi & manajemen) terhadap aktivitas produksi di wilayahnya. Evolusi konsepsi dan manifestasi kongkrit politik ekonomi inilah yang akan di bahas. Kata kunci: logika kedaulatan, rasionalitas kepemerintahan (governmentality), biopolitik, kontrol, biopower.

Rose, Nikolas & Peter Miller, “Political power beyond the State: problematics of government,” British Journal of Sociology (2010), hal 271-303.
Burchell, Graham, “Governmental Rationality: An Introduction,” dlm. G. Burchell, C. Gordon & P. Miller, The Foucault Effect: Studies in Governmentality (Chicago: Uni Chicago Press, 1991), hal. 1-52.
Rabinow, Paul & Nikolas Rose, “Biopower Today,” BioSocieties, 1 (2006), hal. 195–217.
Deleuze, Gilles, Negotiations, 1972-1990, terj. M. Joughin (NY: Columbia Uni Press, 1995), bab "Control and Becoming" (169-175) dan bab "Postcript on Control Societies" (hal. 177-182).
Foucault, Michel, “The Subject and Power,” dlm. H.L. Dreyfus & P. Rabinow, Michel Foucault: Beyond Structuralism and Hermeneutics (Chicago: Chicago Univ Press, 1983), hal. 208-226.

Suplemen:
Polimpung, Hizkia Y. Kapitalisme dalam Kerlingan Negara Berdaulat: Ulasan historis singkat dari era Imperium Romawi Agung sampai era Neoliberal, Prosiding Convention of the European Studies, Jurusan Ilmu Hubungan Internasional UGM dan Institute of International Studies, Yogyakarta, 11-12 Juli 2012.

Sabtu, 09 Maret 2013

Suplemen: Tentang Kapitalisme Pasca-Fordis dan Teori Immaterial Labor (Toni Negri cs.)

Bagi teman-teman yang masih kesulitan untuk memahami kapitalisme pasca-Fordis dan teorisasinya, berikut ini saya lampirkan dua tulisan saya berbahasa Indonesia yang pernah saya tulis berkaitan dengan ini.
-          Mengapa Steve Jobs Tidak Begitu Inovatif: Kapitalisme Apple®, Pasca-Fordisme, dan Implikasinya,” Mondial, 2011. Tulisan ini bisa dibilang uraian paling ekstensif pertama sejauh ini yang ada dalam bahasa Indonesia tentang teori immaterial labor.
-          Kontemporalitas Idealisme Martin dan Pentingnya Menonjok Obyektivitas secara Obyektif [Bagian II],” IndoPROGRESS, Agustus 2012. >> baca langsung lompat ke sub-judul “Acheronta Movebo” dan dua apendiksnya (“Anatomi Kerja” dan “Ontologi Klaustrofobik Antonio Negri”) saja—kecuali anda mau baca bagian lainnya yang lebih filosofis.

Good luck. y

Jumat, 08 Maret 2013

Pertemuan VI: Neoliberalisme I

Pertemuan ini akan membahas mengenai apa itu neoliberalisme, bagaimana perkembangan terbarunya, dan bagaimana ia menjadi relevan dalam menjelaskan isu global dan kontemporer.

Neoliberalism, Updated
Weber, Tim, “Davos 2012: Has capitalism got a future?” BBC News Business, 24 Januari 2012, diakses pada 17 Feb 2012, dari http://www.bbc.co.uk/news/business-16670718.
Sunshine, James “10 Countries That Are Rapidly Losing Faith In Capitalism: Report,” The Huffington Post, 16 Juli 2012, diakses di http://www.huffingtonpost.com/2012/07/16/faith-in-capitalism_n_1676528.html#slide=1228518.
“BRICS Summit: Delhi Declaration,” Council on Foreign Relations, 29 Maret 2012, diakses dari http://www.cfr.org/brazil/brics-summit-delhi-declaration/p27805
Caperchi, Giulio A., “The Trajectories of Neoliberalism,” Genealogy of Consent, 22 Desember 2012, diakses di http://thegocblog.com/2012/12/22/the-trajectories-of-neoliberalism/
Kwong, Peter, “The Chinese Face of Neoliberalism,” CounterPunch, 7-9 Oktober 2006, diakses dari http://www.counterpunch.org/2006/10/07/the-chinese-face-of-neoliberalism/

Akademik
Williamson, John, A Short History of the Washington Consensus, Paper for conference “From the Washington Consensus towards a new Global Governance,” Barcelona, September 24–25, 2004.
Stiglitz, Joseph E., “Is There a Post-Washington Concensus Consensus?” dalam The Washington Consensus Reconsidered: Towards a New Global Governance (Oxford: Oxford Uni Press, 2008), bab 4.
Harvey, David, A Brief History of Neoliberalism (Oxford: Oxford Uni Press, 2005), intro & bab 1.
Dumenil, Gerard & Levy, Dominique, Capital Resurgent: The Roots of Neoliberal Revolution, Intro - bab 3. [file: “.djvu”]
Gore, Charles, “The Rise and Fall of the Washington Consensus as a Paradigm for Developing Countries,” World Development, 28, 5 (2000).